Masker Wajah Alami Untuk Menghilangkan Bekas Jerawat
Masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat seringkali menjadi alternatif cara yang digunakan untuk banyak orang untuk menghilangkan bekas jerawat yang mengganggu kepercayaan diri penampilan. Banyak sekali bahan – bahan alami yang baik digunakan untuk bahan masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat. Baiklah langsung saja mari kita lihat bahan – bahan apa saja yang dapat digunakan untuk membuat masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat :
Masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat seringkali menjadi alternatif cara yang digunakan untuk banyak orang untuk menghilangkan bekas jerawat yang mengganggu kepercayaan diri penampilan. Banyak sekali bahan – bahan alami yang baik digunakan untuk bahan masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat. Baiklah langsung saja mari kita lihat bahan – bahan apa saja yang dapat digunakan untuk membuat masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat :
Tea Tree Oil
Pure tea tree oil bisa kalian gunakan sebagai masker jerawat. Banyak sekali produk – produk kosmetik termasuk diantarannya obat jerawat yang kandungan komposisinya ada tea tree oilnya, hal itu membuktikan bahwa kandungan tea tree oil ini memang sangat baik untuk perawatan wajah terutama terhadap masalah jerawat.
Kandungan tea tree oil yaitu zat terpenoid mampu secara efektif menghilangkan bekas jerawat juga untuk merawat wajah untuk mencegah timbulnya jerawat. Sebelum pengaplikasian ke kulit wajah, kalian perlu melakukan test dulu di bagian kulit lainnya karena tidak semua jenis kulit cocok menggunakan tea tree oil sebagai masker wajah.
Cuka Sari Apel
Cuka sari apel mengandung asam malat dan asam laktat. Kandungan ini bisa mengangkat sel – sel kulit mati yang ada di permukaan kulit wajah kita. Selain itu kandungan dari cuka sari apel ini juga ada antioksidannya yang dapat mempercepat penyembuhan kulit berjerawat.
Kalian bisa mengaplikasikan cuka sari apel ini langsung ke wajah selama semalaman atau bisa juga kalian campur dengan bahan – bahan masker wajah alami untuk menghilangkan bekas jerawat lainnya.
Putih Telur
Selain dapat digunakan sebagai masker untuk menghilangkan bekas jerawat, masker putih telur ini juga sangat efektif untuk melakukan perawatan kulit wajah berkomedo. Maker ini juga mampu menghilangkan komedo dan mengatasi penyebab utama jerawat yakni produksi minyak yang berlebih.
Putih telur dapat mengecilkan pori – pori sehingga produksi minyak dapat ditekan dan komedo juga menjadi berkurang. Komedo dan minyak adalah hal yang tak bisa lepas dari jerawat membandel.