Kapan Anda Membutuhkan Jasa Pelatihan Anjing Untuk Peliharaan Tersayang ?

Ada beberapa alasan yang membuat Anda atau anjing yang Anda pelihara membutuhkan jasa pelatihan anjing.
Jasa Pelatihan Anjing

Ada beberapa alasan yang membuat Anda atau anjing yang Anda pelihara membutuhkan jasa pelatihan anjing. Bagi Anda yang sudah lama hidup bersama seekor atau beberapa anjing pasti paham betul bahwa mereka sudah memiliki naluri sejak lahir.

Sebuah pelatihan atau waktu berkualitas yang diberikan mereka bisa membuat mereka menjadi anjing yang lebih patuh dan bisa diajak hidup harmonis bersama. Yang mana dua hal ini adalah kondisi yang paling anda butuhkan saat ini. 

Tidak melulu kondisi mengapa dibutuhkan pelatihan anjing berasal dari anjing yang dipelihara. Bisa saja karena Anda yang baru pertama kali memelihara anjing sehingga kurang tahu bagaimana memberikan perlakuan yang tepat pada mereka. Ketidaktahuan dan belum dimiliki pengalaman ini mungkin menjadi penyebab saat ini yang Anda rasakan kurang nyaman hidup berdampingan dengan mereka. 

Memaksa diri untuk bisa beradaptasi dengan mereka memang boleh-boleh saja. Akan jauh lebih baik apabila Anda segera menyerahkan kepada yang sudah profesional untuk melatih anjing peliharaan. Semakin cepat anjing Anda bisa patuh dan bisa friendly terhadap Anda, maka akan lebih baik bukan? 

Saatnya untuk mempercayakan jasa pelatihan anjing yang profesional untuk memberikan pelatihan terbaik bagi anjing Anda. Perhatikan saat memilih jasa ini, sebab tidak semuanya bisa memberikan treatment yang baik untuk peliharaan seperti anjing. Juga tidak perlu cari-cari lagi karena di akhir bahasan ini anda akan menemukan siapa yang harus dihubungi.
 

Kondisi yang Membuat Anda Membutuhkan Jasa Pelatihan Anjing


Ada beberapa kondisi sekaligus yang membuat Anda atau anjing yang dipelihara membutuhkan jasa pelatihan anjing. Sebagaimana yang sedikit dibahas di bagian pembuka, bahwasannya momen ketika dibutuhkan sebuah pelatihan bisa saja karena pemiliknya dan bisa saja karena anjingnya. 

Anda yang baru pertama kali memelihara anjing dan ternyata anjing tersebut adalah adopsian, maka kemungkinan besar membutuhkan pelatihan. Apalagi anda mengadopsi anjing tersebut Saat usianya sudah besar maka akan semakin besar usaha yang dilakukan untuk beradaptasi hidup dengan mereka. Atau mungkin Anda adalah seseorang yang sudah biasa memelihara anjing namun kali ini bertemu dengan anjing yang yang kurang adaptif. 

Artian anjing yang kurang adaptif ini bisa berupa terlalu agresif, menggonggong tidak jelas, cemburuan, memiliki ketertarikan yang kurang logis, atau hal-hal lainnya yang membuat anda kurang nyaman sebagai pemilik anjing. 

Jika anjing kurang adaptif maka ia akan kesulitan merasa nyaman hidup bersama anda di rumah yang telah disediakan. Akhirnya adalah ia akan bersikap kurang patuh terhadap anda. Mungkin bisa saja sama sekali tidak patuh atau menyerang Anda sebagai pemilik. Sudah mempelajari Bagaimana menjadi pemilik hati yang baik namun ternyata tidak berbuah hasil. Kondisi yang seperti ini yang membuat Anda semakin membutuhkan sebuah jasa yang bisa memberikan pelatihan terbaik untuk si anjing. 

Memang banyak kondisi yang membuat sebuah jasa pelatihan anjing cukup penting untuk dipesan. Mungkin saja ada probabilitas lainnya yang belum dibahas pada kesempatan ini adalah apa yang Anda rasakan saat ini. 

Bisa itu karena anjing yang tadinya baik-baik saja tiba-tiba sikapnya berubah sehingga tidak lagi patuh terhadap anda. Atau mungkin juga Anda ingin mengikutkan anjing pada sebuah show atau kompetisi. Siapa saja pasti ingin menjadi pemenang sehingga Anda harus benar-benar menyiapkan anjing supaya memiliki performa yang bagus di kompetisi tersebut. 

Hidup Harmonis Dengan Anjing Peliharaan


Bisa hidup harmonis berdampingan dengan anjing peliharaan adalah sebuah goals. Anda tidak perlu lagi merasa sedih karena anjing tidak bisa diatur atau tidak respect terhadap Anda sebagai sosok yang telah merawat dan memberikan makan. Tidak perlu lagi ada kekhawatiran akan anjing yang berontak, sehingga bisa menyakiti Anda dan keluarga. 

Apalagi untuk Anda yang sangat menyayangi anjing sehingga memutuskan untuk tinggal sendiri bersama seekor anjing. Harus benar-benar merasa nyaman hidup berdampingan dengan anjing karena hanya merekalah yang menjadi pendamping Anda. Anjing yang tadinya tidak patuh, merasa tidak menyayangi Anda, agresif, terlalu sering cemburu sehingga membuatnya menyakiti, atau hal-hal lainnya yang merugikan bisa diatasi dengan sebuah pelatihan profesional. 

Faunafella Indonesia Sebagai Jasa Pelatihan Anjing Profesional


Faunafella Indonesia ada sebagai jasa pelatihan anjing yang profesional di kelasnya. Soal latihan untuk anjing, sesi untuk memberikan pelajaran dan pengalaman pada anjing supaya bisa lebih patuh dan bisa nyaman, jangan percayakan pada sembarang jasa. Sebab, jika bukan profesional lah yang memberikan pengajaran pada anjing Anda, kemungkinan besar akan terjadi kesalahan sehingga justru berikan dampak buruk pada anjing. 

Bisa saja diberikan kompetensi yang justru membuat anjing patuh karena takut, bukan karena rasa respect. Bisa juga justru membuat naluri anjing hilang sehingga selama hidupnya merasa tidak nyaman. Atau mungkin justru membuat anjing patuh di awal saja dan kembali memberontak setelah selesai diajarkan. 

Karenanya, penting untuk mempercayakan pelatihan pada anjing kepada jasa yang sudah berpengalaman dan memang profesional. Kami akan memberiakn pengajaran anjing dengan sangat tersistematis sehingga berikan hasil akhir yang sempurna. Anjing bisa oatuh karena memang sudah memerikan respect pada pemiliknya. Hidup harmonis pada anjing peliharaan bukan lagi jadi yang tidak mungkin setelah anjing dibawa pulang. 

Bahkan, kami tak hanya berikan pengalaman pada anjing untuk membentuk karakternya dan dipulangkan pada Anda saja. Setelahnya masih akan dilakukan observasi untuk memastikan pengajaran dan kompetensi yang diberikan pada anjing masih dilakukannya. Penting juga untuk melakukan ini bagi sebuah jasa pelatihan anjing supaya apa yang diharap-harapkan pemilik bisa benar-benar terkabul, yaitu kondisi di mana anjing yang dipelihara bisa menurut, patuh, dan menyayangi pemiliknya. 

Mengapa Harus Faunafella Indonesia?


Anjing Anda akan dilatih langsung oleh certified dog behaviorist, dog trainer assistant, dan veterinarian profesional. Sama sekali tak ada yang perlu dikhawatirkan dengan mempercayakan anjing Anda pada kami untuk hidup bersama selama beberapa hari kedepan. 

Pengajaran diberikan dengan sangat tersistematis dan runtut. Beberapa tahapan yang sudah ditentukan akan diterapkan pada anjing Anda nantinya. Perlakuan spesial dan perawatan yang terjamin akan diberikan sehingga anjing Anda tetap terawat dan diberikan sebagai bentuk pelatihan yang mendorong karakter anjing. 

Di Faunafella Indonesia, karakter anjing Anda akan dibentuk supaya bisa patuh atas nalurinya sendiri, bukan karena rasa takut. Ya, bukan lah rasa takut yang akan kami tanamkan terhadap anjing Anda sehingga pasti bisa patuh, melainkan pembentukan karakter. Apa saja jenis anjing Anda, apa saja rasnya, usianya, bisa tertangani dengan baik dan pulang dengan karakter yang lebih bagus sehingga kehidupan bersama mereka bisa lebih harmonis. Jangan ragu untuk hubungi kami sebagai jasa pelatihan anjing untuk menemukan info apa saja yang Anda butuhkan.